No image available for this title

Text

PROTOTIPE SISTEM NOTIFIKASI KEAMANAN RUMAH BERBASIS MIKROKONTROLER MENGGUNAKAN ESP32-CAM DENGAN APLIKASI TELEGRAM



ABSTRAK
Kemajuan teknologi saat ini yang disebut revolusi industri 4.0, mendorong manusia
kepada cara hidup baru yang bergantung kepada teknologi yang berbasiskan internet
sebagai asisten atau alat bantu manusia mengerjakan dan memenuhi kebutuhan dalam
sektor tertentu. Salah satunya pada sektor keamanan, banyak sekali teknologi yang
berbasis internet atau dikenal juga Internet of Things (IoT) yang telah digunakan oleh
masyarakat. Dilihat dari kebiasaan masyarakat saat ini, penggunaan sosial media yang
sangat tinggi pada semua elemen masyarakat. Maka akan lebih bermanfaat lagi jika
sosial media digabungkan dengan IoT, dalam hal ini untuk keamanan rumah. Maka
penelitian ini dibuat untuk membangun sistem notifikasi keamanan rumah yang
mengintegrasikan sosial media dengan perangkat mikrokontroler. Pada penelitian
disini alat yang digunakan yaitu ESP32 Cam sebagai pengendali dan penangkap citra,
USB to TTL, PIR Motion Sensor, serta aplikasi Telegram sebagai User Interface-nya.
Dari hasil pengujian dan analisis hasil pengujian, diperoleh hasil bahwa perangkat
mikrokontroler pada sistem notifikasi keamanan rumah ini beroperasi sesuai dengan
spesifikasi yang telah dirancang, selama sistem terhubung dengan jaringan internet
(WiFi) secara stabil dan kontinyu.


Ketersediaan

001552.1S FTI_PAN p 2022Gedung Perpustakaan Kampus 1Tersedia - FTI 2022

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
S FTI_PAN p 2022
Penerbit UNIVERSITAS NURTANIO BANDUNG : .,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
2022-10-29
Klasifikasi
S FTI_PAN p 2022
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Publish
Subyek
-
Info Detil Spesifik
Pemb 1 : Iswanto, S.T., M.T Pemb 2 : Drs. Ariawan Rachmanto, M.T
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this